SidangKomisi Paripuma VI memutuskan akan melakukan penjajakan atas Konvensi WGWCsebagai affiliate untuk membangun strategi dalam memberikan dukungan terhadapkerja-keja yang dilakukan Konvensi WGWC. Tim yangakan mengawal adalah GKPK dan hasil dari penjajakan akan dilaporkan pada SidangKomisi Paripuma VIII.